Monday, October 22, 2012

PUJI PISTOL sang sastrawan PATI

Pati 22 oktober 2012 lokasi di Aula joyo kusumo pati , bersama rekan rekan Gosek Tontonan dan semua seniman pati dan juga ada rekan seniman dari luar daerah (tidak bisa saya sebutkan satu persatu) mengadakan acara "Oktober Puji Pistol" yaitu sebuah acara Baca puisi dan juga membahas tentang Karya sastra dari Puji Pistol itu sendiri,Penulis secara tidak sengaja menghadiri acara tersebut, sebagai blogger pati tidak realevan bila penulis  tidak mempublikasikan acara ini , penulis juga baru mengenal sosok puji pistol malam ini,yang penulis catat dari diskusi malam ini adalah  kata kata dari puji pistol yang mengatakan "Bersastra itu dari diri kita sendiri" diluar itu acara kali ini terhitung meriah walaupun masih banyak kekurangan disana sini, penulis juga melihat bahwa seni di kota pati tercinta masih kurang diminati,demikian sedikit ulasan tentang "oktober puji pistol" semoga acara seperti ini rutin diadakan dan masyarakat kita bisa lebih mengerti apa itu sastra dan seni ,

1 comment:

  1. pentas seni kayak gini perlu dilestarikan, khususnya untuk wilayah pati.Aku suka kegiatan positif kayak gini gan ?
    tambah sukses,tambah jaya,tambah kreatif dan mengharumkan nama bangsa indonesia di kanca internasional ... amin

    ReplyDelete